Pelihara Anjing? Jangan Lupa Penuhi Nutrisi yang Dibutuhkannya
Bagi hewan, nutrisi dan vitamin seperti NexGard merupakan sumber energi yang diperolehnya dari makanan. Selain sebagai sumber energi, nutrisi juga memiliki fungsi sebagai mesin metabolisme yang berperan dalam proses pertumbuhan dan juga pemeliharaan.
Berikut ini adalah beberapa nutrisi yang dibutuhkan anjing.
Air
Seperti makhluk hidup pada umumnya, anjing juga sangat membutuhkan air. Pada anjing dewasa, air membentuk 70 sampai 80 % massa tubuh tanpa lemak.
Air juga berfungsi untuk membantu mengangkut nutrisi ke sel serta melarutkannya.
Lemak
Bagi hewan peliharaan, lemak sangat penting karena memberikan perlindungan bagi organ dalam serta memberikan energi protein dan karbohidrat sebanyak 2 kali lipat.
Protein
Bagi Anda yang memelihara anak anjing, protein merupakan nutrisi yang perlu dicukupi dengan baik. Protein akan membantu anak anjing untuk membuat hormon serta memberi struktur pada tubuh.
Supaya kebutuhan akan protein tercukupi, Anda bisa memberi makan anjing Anda daging tanpa melak, telur maupun kacang-kacangan sebagai sumber protein nabati.
Vitamin
Peran vitamin bagi perkembangan anjing Anda sangat penting. Vitamin dibutuhkan untuk membuat sistem kekebalan tubuh meningkat, menjadi antioksidan sampai mengatur kadar fosfor dan juga kalsium.
Vitamin juga bisa memberi perlindungan bagi anjing Anda dari kutu yang kerap mengganggu.
Jika anjing Anda memiliki masalah dengan kutu, Anda bisa mencoba untuk memakai produk dari NexGard, vitamin yang disukai anjing dan hanya cukup diberikan sebanyak satu kali dalam waktu satu bulan.
Itulah beberapa contoh nutrisi yang dibutuhkan oleh anjing Anda, sudahkah Anda memberikannya?